Ponsel ilegal di Blokir !!! Cara Cek Imei Ponsel ilegal atau legal

Ponsel ilegal di Blokir !!! Cara Cek Imei Ponsel ilegal atau legal

Assalamualaikum Wr Wb

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menegaskan bakal memblokir peredaran ponsel ilegal alias smartphone black market ( BM) di Indonesia melalui nomor IMEI.


Dengan peraturan baru tersebut di pastikan Ponsel- Ponsel yang tidak resmi atau ilegal bakalan tidak terdaftar imei nya di Kemenperein yang nantinya akan diblokir aksesnya.

Sampai saat ini belum jelas yang diblokir dari Ponsel  ilegal apakah Jaringan Selulernya sehingga tidak bisa menggunakan Provider di Indonesia, yang jelas Ponsel Ponsel Black Market/ilegal akan diblokir oleh pemerintah.  Hal ini bertujuan untuk menghilangkan peredaran Ponsel- ponsel yang tidak ada ijin beredar di Indonesia

Seperti kita ketahui sebelum peraturan ini ada banyak sekali Ponsel Black Market yang beredar di Indonesia , Ponsel Black Market di sini ponsel yang melalui pasar gelap untuk menghindari Pajak sehingga sering kita temui harga Ponsel Black Market lebih murah.

Apakah dengan memblokir IMEI ponsel ilegal ini peredaran Ponsel Black Market akan hilang dari indonesia?? kita lihat saja bagaimana nanti.





Teman - teman semua bisa mengecek IMEI Ponsel yang dimiliki dengan mengunjungi Situ Kemenperin yaitu https://imei.kemenperin.go.id/


Cara mengecek Imei di ponsel yaitu dengan menekan *#06#
yuk pastikan Ponsel teman teman semua LEGAL.





Komentar

Postingan populer dari blog ini

GPS Map Camera APK (Aplikasi Kamera Android Lokasi ,Latitude, Longtitude)

Aplikasi UAV Forecast yang berguna untuk Penerbangan Drone

Cara Block Situs dengan MIKROTIK (Winbox)